Inilah Penampakan Windows 10 setelah Upgrade ke Windows 11

Halo sobat sekalian ๐Ÿ˜

Sebelumnya saya pernah membuat tulisan mengenai proses upgrade dari Windows 10 ke Windows 11 bagi yang belum membacanya, silakan lihat di sini. Proses upgrade ini tidak dikenai biaya sepeserpun 100% gratis, hanya membayar biaya kuota internet sekitar 4-6 GB atau bisa benar-benar gratis jika kita melakukan upgrade di kantor ๐Ÿ˜

Kesan pertama ketika desktop Windows 11 terbuka adalah, “hmm mirip OS sebelah

Baca lebih lanjut
Pandangan Pertama pada Windows 11

Pengalaman Upgrade Windows 10 ke Windows 11

Halo jumpa lagi bersama saya ๐Ÿ˜
Setelah sekian lama blog ini vakum akhirnya saya mencoba untuk kembali menulis meski hanya artikel yang sifatnya receh ini ๐Ÿ˜

Nah, jadi saat ini sedang hype sebuah sistem operasi terbaru dari Microsoft yaitu Windows 11 sebuah sistem operasi lanjutan dari Windows 10 yang sekarang masih banyak yang pakai meskipun belum sepenuhnya menggantikan posisi Windows 7 di hati masyarakat ๐Ÿ˜„

Baca lebih lanjut
Ilustrasi Virus (Background vector created by photoroyalty - www.freepik.com)

Gawat! Kena Ransomware, Nih!

Diawal tahun 2019 (setidaknya itu yang saya tau) jagat perkomputeran di lingkungan saya sempat dihebohkan oleh serangan virus baru. Virus ini tidak menyebar melalui flashdrive, tidak memberikan atribut hidden system terhadap berkas, ataupun membuat CD-Drive komputer membuka/menutup dengan sendirinya melainkan virus ini “menyandera” berkas milik si korban dengan cara memberikan enkripsi pada berkas-berkas penting (semua berkas) yang terdapat pada komputer. Si pemilik berkas tidak akan bisa membuka berkas tersebut, dan si pembuat virus selalu memberikan catatan kecil berupa semacam ancaman atau permintaan sejumlah uang sebagai “tebusan” dan akan diberikan decryptor agar berkas milik korban bisa kembali seperti semula. Saat itu, virus jenis baru ini yang terkenal bernama WannaCry.

Baca lebih lanjut

Perangkat-Perangkat pada Jaringan Komputer

Salam untuk ke sekian kalinya para pembaca ๐Ÿ˜€

Masih tentang jaringan komputer, setelah saya berbagi tentang dasar-dasar jaringan komputer dan jenis jaringan padaย postย yang sebelumnya sekarang saya akan berbagi tentang perangkat-perangkat yang dipakai pada jaringan komputer. Perangkat pada jaringan komputer dapat dikelompokan menjadi beberapa kategori diantaranya perangkat pada jaringan kabel (wired network), perangkat pada jaringan nirkabel (wireless network), dan perangkat tambahan jaringan. Untuk perangkat jaringan kabel, perangkat utama yang digunakan tentu saja kabel. Jenis-jenis kabel yang dapat dipakai dalam jaringan kabel (hingga saatย postย ini ditulis) ada beberapa jenis, diantaranya:

Baca lebih lanjut

Rufus (image taken from rufus official website)

Membuat Media Instalasi Windows di Flashdrive dengan Rufus

Jika sebelumnya instalasi sistem operasi hanya bisa melalui media CD/DVD atau bahkan disket (pada zaman jahiliyah :p ), maka pada masa sekarang instalasi menggunakan media tersebut perlahan mulai ditinggalkan dan beralih menggunakan media flashdisk flashdrive (flashdrive ya saudara-saudara, bukan flashdisk atau plesdis ๐Ÿ˜€ ). Baca lebih lanjut

Mencicipi Linux Ubuntu 18.04 Desktop

Bagi sebagian orang sistem operasi Ubuntu mungkin masih asing, terutama untuk para pengguna komputer di Indonesia. Ubuntu merupakan sistem operasi yang berbasis Linux Debian dan dikembangkan oleh sebuah komunitas yang bernama Canonical. Sistem operasi ini dapat digunakan secara bebas dan gratis oleh siapapun. Baca lebih lanjut